3 Jimat Jenderal Soedirman saat Lolos dari Kepungan Belanda
Jumat, 06 Oktober 2017 – 07:37 WIB
Ganang yang memerankan Soedirman mengucapkan dengan lancar pesan paling berharga dari kakeknya tentang tiga jimat miliknya.
”Jimat saya ada tiga, pertama tidak lepas dari wudu, kedua selalu salat tepat waktu, dan yang ketiga, selalu melakukan sesuatu dengan ikhlas,” katanya sambil memegang punggung sang gerilyawan. (*/c10/ttg)
Pasukan Belanda mengepung posisi gerilyawan Soedirman. Dengan tenang, Soedirman mengajak anak buahnya untuk berzikir bersama-sama.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Berkat Ini Penyelenggaraan MotoGP Indonesia 2024 dan HUT TNI Berjalan Lancar
- Pesan Kapolri di HUT TNI Wujud Nyata Komitmen Rawat Persatuan
- Didukung Bank Mandiri, Nusantara TNI Fun Run di IKN Diramaikan 3.182 Peserta
- Perayaan HUT TNI, Addin: Banser Siap Menjadi Komcad untuk NKRI
- TNI Bertambah Usia, Ini Peringkatnya di Daftar Militer Dunia
- Pas Perayaan HUT TNI, Jokowi Sematkan Bintang Yudha Dharma-Samkayanugraha