3 Kalah di IBL 2025, Dewa United Harus Segera Bangkit
Selasa, 28 Januari 2025 – 00:10 WIB

Pemain asing Dewa United, Jordan Adams saat berlaga pada ajang IBL 2025 melawan Prawira Bandung di GOR C-Tra Arena, Bandung, Minggu (26/1/2025). Foto: Dok. IBL Indonesia
Pencapaian tersebut di luar prediksi karena Dewa United melakukan persiapan cukup ekstra.
Dengan tambahan Arki Dikania Wisnu dalam tim, Dewa United sejak awal diprediksi mampu merusak dominasi Pelita Jaya dan Satria Muda.
Tim peringkat ketiga pada ajang IBL All Indonesia 2024 tersebut harus melupakan hasil buruk di pekan ketiga karena pada laga berikutnya akan bertandang ke Yogyakarta.
Dewa United dijadwalkan akan kembali melakoni laga tandang saat jumpa Bima Perkasa Jogja, Sabtu (1/2/2025) mendatang. (ibl/mcr16/jpnn)
Performa Dewa United Banten pada tiga pekan awal IBL 2025 terbilang kurang memuaskan seusai kalah dari Prawira Bandung, Minggu (26/1/2025)
Redaktur : Dedi Yondra
Reporter : Muhammad Naufal
BERITA TERKAIT
- Reaksi Ahang Setelah Posisinya Sebagai Pelatih Pelita Jaya Digantikan Justin Tatum
- Pelita Jaya Rekrut Justin Tatum Menggantikan Johannis Winar
- Bek Dewa United Pengin Menang di 5 Laga Sisa
- IBL All Star 2025 Bukan Sekadar Pertandingan, Ada Format Baru
- Legenda Basket Indonesia Saling Sikut Menjelang IBL All Star 2025
- Klasemen Sementara Liga 1: Persib Makin Mentereng, Bali United Tertahan