3 Khasiat Daun Kemangi yang Baik untuk Kesehatan
Selasa, 31 Agustus 2021 – 08:24 WIB

Ilustrasi - Stres. Foto: Ricardo/JPNN.com
2. Menangkal radikal bebas
Radikal bebas adalah senyawa kimia yang bersifat tidak stabil dan reaktif.
Kamu bisa terpapar radikal bebas dari makanan, obat-obatan, aktivitas sehari-hari, hingga paparan polusi.
Jika radikal bebas dibiarkan menumpuk di dalam tubuh, tentu hal ini akan menjadi masalah.
Menurut Harvard School of Public Health, reaksi kimia yang dilakukan oleh radikal bebas di dalam tubuh bisa menyebabkan membran dan jaringan sel rusak.
Kondisi ini akan meningkatkan berbagai risiko penyakit degeneratif, salah satunya kanker.
3. Mencegah demam berdarah
Seiring dengan kasus demam berdarah yang kian mewabah, ada salah satu cara yang bisa kamu lakukan untuk mencegah penularan infeksi penyakit tersebut.
Ada beberapa khasiat daun kemangi untuk kesehatan tubuh seperti mencegah demam berdarah.
BERITA TERKAIT
- Kawal PHTC Bidang Kesehatan, Wakil KSP Tinjau Layanan CKG di Kabupaten Lahat
- Center Of Excellence jadi Layanan Terbaru di Ciputra Hospital Citraraya
- Tangkal Hoaks soal Kesehatan Reproduksi Perempuan, Bayer Indonesia Rilis Platform Baru
- 5 Tanaman Obat yang Ampuh Menenangkan Pikiran
- Indonesia Luncurkan Indonesian Society of Regenerative Medicine
- Pertama di Indonesia, JEC Hadirkan One-Stop Service Kesehatan Mata Anak