3 Kondisi ini Harus Menghindari Konsumsi Brotowali

3 Kondisi ini Harus Menghindari Konsumsi Brotowali
Ilustrasi Asam Urat. Foto Freepik.com/katemangostar

jpnn.com - Brotowali dipercaya bisa mengatasi berbagai penyakit, seperti demam, kolesterol tinggi, sakit perut, atau kudis.

Bahkan, brotowali disebut-sebut juga bisa menjadi obat untuk mengobati asam urat.

Meski dipercaya bermanfaat untuk mengatasi asam urat dan penyakit lainnya, namun ada beberapa hal lain yang perlu diperhatikan.

Brotowali hanya dapat digunakan sebagai pengobatan pendamping, bukan pengobatan utama.

Orang yang memiliki kondisi nyeri sendi asam urat harus berkonsultasi dulu kepada dokter sebelum minum jamu atau herbal yang terbuat dari brotowali.

Dokter bisa merekomendasikan takaran dosis, cara pakai, serta memberitahukan efek samping yang dapat terjadi.

Tak hanya itu, hindari mengonsumsi brotowali apabila Anda punya kondisi kesehatan berikut ini:

1. Diabetes

Brotowali dipercaya bisa mengatasi berbagai penyakit, seperti demam, kolesterol tinggi, sakit perut, atau kudis.

Sumber klikdokter

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News