3 Makanan yang Bisa Merusak Kesehatan Kulit Wajah
jpnn.com, JAKARTA - TIDAK diragukan lagi, setiap wanita tentu ingin kulit wajah mereka selalu terlihat segar dan awet muda.
Oleh karena itu, tidak heran banyak wanita yang melakukan berbagai cara untuk merawat kulit wajah mereka.
Bahkan, tidak jarang mereka mengeluarkan biaya yang tidak sedikit agar kulit wajah selalu terlihat segar dan cerah.
Namun, Anda mungkin tidak sadar, ada beberapa jenis makanaan yang justru bisa menjadi mimpi buruk untuk kulit wajah Anda.
Jadi sebaiknya, Anda harus menghindari mengonsumsi beberapa makanan ini.
Berikut ini penjelasannya, seperti dikutip laman Curejoy.com.
1. Susu dan Produk Susu
Kita semua tahu bahwa susu memberi dorongan yang dibutuhkan bayi untuk tumbuh.
Ini menandakan protein pemacu pertumbuhan spesifik, yang kemudian meningkatkan pensinyalan faktor pertumbuhan seperti insulin 1 atau IGF-1.
Ada beberapa makanan yang ternyata bisa mengganggu kesehatan kulit wajah dan sebaiknya Anda harus menghindarinya seperti karbohidrat halus.
- Tingkatkan Daya Tahan Tubuh Saat Musim Hujan dengan Mengonsumsi 7 Makanan Ini
- 9 Makanan yang Aman Dikonsumsi Penderita Penyakit Ginjal
- Pakar Ekonomi: Bea Masuk Beri Kesempatan Produsen Susu Lokal untuk Tumbuh
- Hadir di Healthy Fest 2024, NPURE Kampanyekan Generasi Kulit Sehat Indonesia
- Wamen Viva Yoga: Kami Rancang Pembangunan Sentra Sapi Perah di Daerah Transmigrasi
- Cegah Sembelit dengan Mengonsumsi 5 Makanan Ini