3 Makanan yang Menaikkan Gula Darah Secara Drastis, Musuh Besar Penderita Diabetes
Selasa, 08 Maret 2022 – 05:10 WIB
jpnn.com, JAKARTA - APAKAH Anda menderita diabetes? Jika Anda menderita diabetes, hal utama yang kamu lakukan adalah melakukan perubahan gaya hidup.
Penderita diabetes harus melakukan diet secara drastis dan tidak bisa lagi mengonsumsi beberapa makanan sehat, tetapi justru bisa meningkatkan gula darah mereka.
Hal ini karena beberapa makanan tersebut bisa meningkatkan risiko naiknya gula darah mereka.
Jika gula darah penderita diabetes naik, tentu hal ini bisa menimbulkan efek berbahaya.
Berikut ini penjelasannya, seperti dilansir laman Genpi.co.
1. Manisan buah kering
Walaupun terbuat dari buah, manisan buah kering seperti kismis bisa menjadi makanan penyebab gula darah tinggi.
Ini tentu berbeda dengan makan buah segar secara langsung.
Ada beberapa makanan yang bisa menaikkan gula darah dan harus dijauhi penderita diabetes.
BERITA TERKAIT
- 7 Makanan Ini Bakalan Bikin Berat Badan Ambyar
- 7 Manfaat Terong yang Luar Biasa, Bikin Usus Bahagia
- Tingkatkan Daya Tahan Tubuh Saat Musim Hujan dengan Mengonsumsi 7 Makanan Ini
- 4 Manfaat Pisang Rebus Campur Madu, Diabetes Bakalan Ogah Mendekat
- 9 Makanan yang Aman Dikonsumsi Penderita Penyakit Ginjal
- Cegah Sembelit dengan Mengonsumsi 5 Makanan Ini