3 Manfaat Air Rebusan Jagung, Deretan Penyakit Kronis Ini Tidak Berkutik
Senin, 01 Agustus 2022 – 09:35 WIB

Jagung. Foto : Ricardo/JPNN.com
jpnn.com, JAKARTA - JAGUNG merupakan salah satu sayuran yang bisa diolah dalam berbagai jenis hidangan.
Anda bisa mengolah jagung dalam bentuk cake jagung, perkedel jagung, puding jagung, dan lainnya.
Selain itu, untuk mendapatkan manfaat kesehatannya, Anda juga bisa mengolah jagung dama bentuk air rebusan.
Baca Juga:
Berikut ini penjelasannya, seperti dilansir laman Genpi.co.
1. Mengatasi gula darah
Karbohidrat pada jagung memberikan suplai energi yang stabil dan tahan lama.
Ini karena karbohidrat yang terkandung dalam jagung adalah jenis karbohidrat kompleks.
Selain itu, jagung juga mengandung serat dan protein.
Kombinasi ketiga nutrisi dalam jagung ini membuatnya lambat dicerna oleh tubuh dan memberi manfaat untuk mengendalikan kadar gula darah.
Ada beberapa manfaat air rebusan jagung yang bisa mengatasi beberapa penyakit kronis ini seperti misalnya menurunkan gula darah.
BERITA TERKAIT
- Tips Agar Gula Darah Aman Selama Lebaran 2025
- Jaga Kadar Gula Darah Tetap Normal Saat Lebaran dengan 3 Cara Alami Ini
- 3 Manfaat Jagung untuk Kulit yang Bikin Kaget
- Anak Ungkap Penyebab Mpok Atiek Dilarikan ke Rumah Sakit
- 3 Khasiat Kunyit Campur Jintan Hitam, Ampuh Kendalikan Gula Darah
- 4 Manfaat Ketumbar, Ampuh Mengontrol Gula Darah