3 Manfaat Minum Air Lemon untuk Ibu Hamil yang Bikin Kaget
Pasalnya, kandungan vitamin C dan fitonutrien dalam buah lemon bersifat antioksidan yang bisa melawan radikal bebas sebagai penyebab berbagai penyakit.
2. Menghidrasi tubuh
Ibu hamil yang mengalami dehidrasi menyebabkan komplikasi kehamilan yang serius, seperti kelahiran prematur hingga cacat lahir.
Oleh karena itu, kamu perlu menghidrasi tubuh selama masa kehamilan untuk mencegah berbagai komplikasi tersebut.
Nah, mengonsumsi buah lemon bisa membantu menghidrasi tubuh Anda karena kandungan airnya yang tinggi.
3. Mengurangi mual
Manfaat lemon untuk ibu hamil lainnya adalah mengurangi mual (morning sickness).
Penelitian yang dipublikasikan pada Iranian Red Crescent Medical Journal, menemukan fakta bahwa menghirup aroma lemon bisa mengurangi mual dan muntah saat hamil.(genpi/jpnn)
Ada beberapa manfaaat rutin mengonsumsi air lemon untuk ibu hamil dan salah satunya adalah tentu saja membantu mengurangi mual.
Redaktur & Reporter : Fany
- Makan Bergizi Gratis untuk Ibu Hamil di Jakarta Dimulai 9 Januari Nanti
- 3 Manfaat Jeruk yang Baik untuk Ibu Hamil
- 7 Manfaat Kacang Hijau, Baik untuk Ibu Hamil
- 8 Manfaat Mengonsumsi Pare untuk Ibu Hamil
- 5 Manfaat Lidah Buaya, Bikin Wajah Terlihat Awet Muda
- Detik-Detik Kecelakaan Beruntun di Sukabumi yang Menewaskan Ibu Hamil