3 Manfaat Rebusan Air Daun Sirsak, Cegah Timbulnya Penyakit Kronis Ini

jpnn.com, JAKARTA - SIRSAK merupakan buah dengan daging berwarna putih dan memiliki rasa manis.
Tidak hanya buahnya saja, daun sirsak juga telah lama terkenal akan manfaat sehatnya.
Buah yang satu ini biasanya diolah dalam bentuk jus sirsak atau rebusan air daun sirsak.
Air rebusan daun sirsak telah lama dipercaya masyarakat Indonesia sebagai pengobatan herbal untuk mengobati sejumlah penyakit.
Salah satu manfaat rebusan daun sirsak yang paling dikenal yakni bisa membunuh sel kanker dan turunkan gula darah.
Berikut ini penjelasannya, seperti dilansir laman Genpi.co.
1. Menormalkan gula darah
Daun sirsak bisa membantu menormalkan kadar gula darah sehingga berkhasiat untuk mengobati penyakit kronis diabetes.
Diabetes adalah penyakit yang diakibatkan lonjakan kadar gula darah.
Ada beberapa manfaat rebusan air daun sirsak yang ternyata sangat baik untuk kesehatan dan bisa meringankan nyeri penyakit kronis ini.
- Berkontribusi Menekan Prevalensi Penyakit Kronis, Prodia Gelar Seminar Dokter Nasional
- 3 Khasiat Air Jahe Campur Mentimun, Bantu Jaga Kesehatan Usus
- Redakan Nyeri Asam Urat dengan Mengonsumsi 4 Obat Ini
- Ajinomoto Edukasi Guru SD Cegah Penyakit Kronis pada Anak
- 5 Manfaat Daun Binahong, Bantu Obati Penyakit Ganas Ini
- 3 Manfaat Daun Sirsak, Ampuh Obati Penyakit Ini