3 Manfaat Rutin Minum Air Jahe Campur Bawang Putih, Flu Bakalan Ambyar
Kamis, 20 Maret 2025 – 10:06 WIB

Bawang putih. Foto: ilustrasi
Hal ini juga tidak kalah penting, karena bisa mencegah penebalan darah dalam tubuh dan akhirnya darah bisa mengalir dengan lancar sekaligus mencegah masalah kardiovaskular.
3. Menyembuhkan Flu
Air rebusan jahe campur bawang putih sangat baik diminum saat sedang flu untuk memperbaiki masalah pernapasan seperti batuk dan hidung tersumbat.
Minuman ini sangat baik untuk mengencerkan dahak dan mengurangi hidung tersumbat sekaligus menyembuhkan alergi, bersin dan juga demam yang biasanya terjadi selama sakit pilek.(genpi/jpnn)
Ada beberapa manfaat rutin mengonsumsi air jahe yang dicampur bawang putih untuk kesehatan tubuh dan salah satunya mengatasi flu.
Redaktur & Reporter : Fany
BERITA TERKAIT
- Resep Opor Lebaran Tanpa Santan yang Tetap Gurih, Creamy, Rendah Kolesterol
- Omega-3 jadi Senjata Ampuh Lawan Kolesterol dan Risiko Penyakit Jantung
- 4 Manfaat Air Rebusan Serai Campur Jahe, Bikin Kolesterol Ambyar
- 5 Khasiat Teh Lemon Campur Jahe, Bantu Jaga Kesehatan Ovarium Wanita
- 4 Manfaat Jagung Rebus, Bantu Turunkan Kolesterol
- Harga Minyak Goreng dan Bawang Makin Tinggi, Komoditas Pangan Lain Fluktuatif