3 Manfaat Teh Serai yang Tidak Terduga, Nomor 1 Bikin Kaget

3 Manfaat Teh Serai yang Tidak Terduga, Nomor 1 Bikin Kaget
Ilustrasi teh serai. Foto: hem46

2. Cegah kerusakan gigi

Serai memiliki sifat antimikroba alami. Berdasarkan penelitian yang diterbitkan oleh National Institutes of Health, minyak atsiri serai terbukti mampu melawan bakteri Streptococcus mutans.

Streptococcus mutans adalah salah satu bakteri utama penyebab infeksi gigi dan kerusakan gigi.

3. Menurunkan tekanan darah

Dalam sebuah studi tahun 2012, peserta yang minum teh serai atau teh hijau memiliki tekanan darah lebih rendah.

Detak jantung mereka tampak lebih rendah daripada sebelum mengonsumsi serai.

Manfaat ini diduga terkait dengan kandungan potasium teh serai yang tinggi.(genpi/jpnn)

Ada beberapa manfaat teh serai yang ternyata sangat baik untuk kesehatan tubuh jika dikonsumsi secara rutin seperti cegah kerusakan gigi.


Redaktur & Reporter : Fany Elisa

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News