3 Manfaat Terong yang Tidak Terduga, Bikin Kulit Wanita Makin Kinclong

jpnn.com, JAKARTA - TERONG merupakan salah satu makanan yang banyak disukai orang.
Terong biasanya diolah dalam bentuk tumis terong, sambal terong, gulai terong, dan lainnya.
Selain nikmat dikonsumsi, terong juga bermanfaat untuk menjaga kesehatan dan kecantikan kulit wanita.
Hal ini karena terong mengandung berbagai nutrisi yang baik untuk tubuh.
Nutrisi terong antara lain adalah protein, zat besi, vitamin C, vitamin D, vitamin B6, vitamin B12, kalsium, magnesium, zat besi, dan lainnya.
Berikut ini penjelasannya, seperti dilansir laman Genpi.co.
1. Berkhasiat memutihkan kulit wajah
Salah satu manfaat terong ini adalah bisa mencerahkan dan memutihkan kulit wajah para wanita.
Cara meraciknya mudah, Anda bisa menghaluskan terong kemudian kamu bisa tambahkan dengan yoghurt tawar. Aduk sampai merata.
Ada beberapa manfaat terong yang tidak terduga dan ternyata sangat bagus untuk menjaga kesehatan kulit wanita seperti mencegah penuaan dini.
- 3 Khasiat Semangka untuk Kulit yang Bikin Kaget
- 4 Manfaat Susu Domba untuk Menjaga Kecantikan Kulit Wajah
- 4 Bahaya Minum Susu Berlebihan, Bikin Penyakit Ini Mengintai Anda
- 4 Khasiat Manggis, Buah yang Baik Dikonsumsi Penderita Penyakit Ini
- 4 Manfaat Bawang Putih, Ampuh Mencegah Penuaan Dini
- 5 Bahaya Susu yang Tidak Terduga, Tingkatkan Risiko Serangan Penyakit Ini