3 Manfaat Tidak Terduga Rutin Konsumsi Madu Mentah, Rugi Kalau Tidak Dicoba
Sabtu, 26 Juni 2021 – 07:04 WIB
jpnn.com, JAKARTA - ORANG telah menggunakan madu mentah dalam pengobatan tradisional selama ratusan tahun.
Zat alami yang manis ini mungkin mengandung unsur-unsur sehat yang tidak dimiliki oleh madu olahan.
Madu memberikan berbagai manfaat kesehatan.
Baca Juga:
Madu mentah, yang berasal langsung dari sarang lebah, mengandung bee pollen, bee propolis, dan banyak antioksidan yang menyehatkan.
Berikut ini beberapa penjelasannya, seperti dilansir laman Genpi.co.
1. Sebagai antibakteri dan antijamur
Madu mentah memiliki manfaat untuk membunuh bakteri dan jamur yang tidak diinginkan.
Selain itu, madu mentah juga mengandung hidrogen peroksida dan antiseptik, yang efektif sebagai antibakteri dan antijamur.
Ada beberapa manfaat mengonsumsi madu mentah secara rutin seperti memiliki kandungan antioksidan yang baik.
BERITA TERKAIT
- 5 Manfaat Mangga yang Luar Biasa
- 5 Khasiat Kulit Mentimun, Bantu Kontrol Berat Badan
- 10 Manfaat Makan Bayam, Bikin Penyakit Ini Ogah Mendekat
- 3 Khasiat Teh Campur Madu, Bantu Tingkatkan Suasana Hati
- 8 Manfaat Mengonsumsi Pare untuk Ibu Hamil
- 10 Manfaat Rutin Mengonsumsi Anggur, Turunkan Risiko Serangan Penyakit Ini