3 Manfaat Unik Lidah Buaya, Salah Satunya Bantu Samarkan Kerutan Wajah
Jumat, 05 Maret 2021 – 10:10 WIB

Lidah Buaya. Foto IST
Misalnya, vitamin C atau asam askorbat terlibat dalam pembuatan kolagen sintetis yang merupakan komponen penting dalam menjaga kesehatan kulit.
Sementara, vitamin E adalah antioksidan alami yang bisa melindungi kulit dari radikal bebas.
3. Lidah buaya meningkatkan elastisitas kulit
Lidah buaya juga dipercaya bisa memberikan efek kelembapan pada kulit Anda.
Hal ini didukung dengan kemampuan lidah buaya dalam menghasilkan kolagen.
Kolagen berperan penting dalam menjaga elastisitas atau kelenturan kulit.
Selain itu, kolagen juga bisa diproduksi pada kulit pecah-pecah hingga kembali menyatu dan menjadi lebih halus.(genpi/jpnn)
Ada beberapa manfaat lidah buaya untuk kecantikan kulit wajah terutama ampuh dalam menyamarkan kerutan.
Redaktur & Reporter : Fany
BERITA TERKAIT
- 5 Rahasia Resep Masker Kunyit untuk Kulit Wajah Cerah Alami, Nomor 2 Silakan Dicoba
- Hilangkan Kerutan di Wajah dengan Menggunakan 7 Ramuan Herbal Ini
- 4 Efek Samping Lidah Buaya, Tidak Aman untuk Penderita Penyakit Ini
- 3 Khasiat Semangka untuk Kulit yang Bikin Kaget
- 4 Manfaat Susu Domba untuk Menjaga Kecantikan Kulit Wajah
- Bersihkan Usus Besar dari Kotoran dengan Mengonsumsi 10 Makanan Ini