3 Masalah Kesehatan Ini Mengintai Usai Pesta Natal
jpnn.com - Perayaan Natal tentu menjadi momen yang paling ditunggu-tunggu. Bukan hanya untuk memeringati lahirnya Yesus Kristus, tetapi hari Natal juga menjadi saat di mana seluruh keluarga berkumpul bersama.
Dalam pesta Natal, salah satu acara yang paling dinantikan adalah makan-makan bersama.
Beragam hidangan Natal spesial dan lezat akan tersaji untuk dinikmati. Tetapi, indahnya momen Natal bukan berarti Anda terbebas dari risiko penyakit, lho.
Risiko Penyakit Usai Pesta Natal
Agar terhindar dari penyakit dan tetap sehat beraktivitas setelah pesta, simak dulu beberapa risiko penyakit dan penyebabnya berikut ini:
1. Kelelahan
Memang bukan penyakit, tetapi kelelahan adalah respon tubuh setelah melakukan aktivitas yang lebih banyak dari biasanya. Momen Natal pasti akan menguras tenaga Anda dengan segala persiapan dekorasi dan jamuan yang harus dilakukan. Kunjungan Natal ke berbagai tempat pun pasti Anda lakukan.
Kegiatan-kegiatan tersebut terkesan sederhana, namun tetap membutuhkan tenaga yang lebih banyak dari biasanya. Akhirnya, tubuh Anda akan mengalami kelelahan. Jika hal ini terjadi, segera luangkan waktu untuk beristirahat agar tubuh dapat pulih dan bugar kembali.
2. Penyakit Jantung
Dengan mengetahui beberapa risiko penyakit di atas, Anda dapat melakukan pencegahan terhadap masalah kesehatan setelah pesta natal.
- 4 Khasiat Kacang Polong, Aman Dikonsumsi Penderita Penyakit Ini
- Persekutuan Doa Oikumene Adriella Dharma Wanita Pusat Gelar Ibadah Natal dan Tahun Baru 2025
- 3 Khasiat Rutin Makan Mangga, Bikin Penyakit Ini Ogah Mendekat
- Perayaan Natal Demokrat, AHY: di Indonesia Semua Agama Bisa Beribadah dengan Tenang
- Ingin Jantung Makin Kuat, Konsumsi 3 Herbal Ini Secara Rutin
- Demokrat Gelar Puncak Perayaan Natal Nasional, Undang Tokoh & Petinggi Partai