3 Minuman Ini Sangat Ampuh Turunkan Kadar Kolesterol
Selasa, 05 Januari 2021 – 07:01 WIB

Susu kedelai. Foto : Ricardo/JPNN.com
Jus apel memiliki kandungan serat dan polifenol yang bisa meningkatkan kesehatan organ jantung, termasuk menurunkan kolesterol.
Tak heran, jus apel dianggap sebagai salah satu minuman penurun kolesterol.
2. Jus delima
Dibandingkan jus apel, minuman yang satu ini mungkin lebih jarang terdengar.
Padahal, jus delima memiliki manfaat yang baik sebagai minuman penurun kolesterol.
Mengapa? Pasalnya, minuman ini mengandung antioksidan seperti yang terdapat pada apel, polifenol.
Namun, kadar polifenol dan antioksidan lain yang terdapat di dalam buah ini lebih tinggi dibandingkan berbagai jenis buah-buahan lainnya.
3. Susu kedelai
Ada beberapa minuman sehat yang sangat ampuh turunkan kadar kolesterol seperti susu kedelai.
BERITA TERKAIT
- 5 Manfaat Kulit Kentang, Bantu Kontrol Gula Darah
- 5 Khasiat Air Madu, Kolesterol Bakalan Ambyar
- Hadirkan Program Cek Segitiga, Dexa Medica: Banyak Anak Muda Punya Kolesterol Tinggi
- Turunkan Gula Darah dengan Rutin Mengonsumsi 4 Buah Ini
- 3 Buah Ini Bikin Kolesterol Tinggi Tidak Berdaya
- 3 Manfaat Daun Sirih Merah, Bantu Jaga Kolesterol Tetap Normal