3 Minuman Nikmat Ini Menjadi Pantangan Bagi Penderita Diabetes
Selasa, 07 Desember 2021 – 02:17 WIB

Pesta Minuman Beralkohol. Foto : Ricardo/JPNN.com
jpnn.com, JAKARTA - JIKA Anda adalah penderita diabetes, tentu saja tidak lagi bisa mengonsumsi berbagai makanan dan minuman begitu saja.
Penderita diabetes harus selalu memperhatikan makanan dan minuman yang mereka konsumsi.
Karena jika tidak, gula darah mereka tentu saja bisa meningkat tajam. Hal ini bisa berkaibat fatal jika dibiarkan.
Berikut ini beberapa minuman yang menjadi pantangan penderita diabetes, seperti dilansir laman Genpi.co.
1. Minuman energi
Minuman berenergi umumnya mengandung kafein dan tinggi karbohidrat.
Penelitian menunjukkan mengonsumsi minuman energi tidak hanya menaikkan kadar gula darah, tetapi juga bisa menyebabkan resistensi insulin.
Oleh karena itu, minuman ini bisa menjadi penyebab gula darah tinggi dan diabetes.
Ada beberapa minuman yang menjadi pantangan penderita diabetes seperti misalnya minuman energi.
BERITA TERKAIT
- 7 Buah Aman Dikonsumsi Penderita Diabetes saat Musim Hujan
- Khusus Penderita Diabetes, Ini 4 Camilan Manis yang Aman untuk Anda Konsumsi
- 6 Minuman untuk Penderita Asam Lambung
- 4 Makanan yang Berbahaya untuk Penderita Diabetes
- 5 Minuman yang Ampuh Redakan Asam Lambung dengan Cepat
- 3 Minuman yang Aman Dikonsumsi Ibu Hamil