3 Naturalisasi Bakal Gabung, Timnas Indonesia Lebih Perkasa di Piala Asia 2023
Rabu, 15 Juni 2022 – 20:19 WIB

Pemain Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Asia 2023. Foto: PSSI.rg
Witan Sulaeman mengatakan semua pemain Timnas Indonesia sangat senang atas keberhasilan lolos ke Piala Asia untuk pertama kalinya sejak 2007.
Menurut pesepak bola kelahiran 8 Oktober 2001 itu, Shin Tae Yong smerupakan aktor utama keberhasilan Timnas Indonesia.
Namun, Witan Sulaeman juga menganggap pencapaian positif itu tidak lepas dari kerja sama tim.
"Kami sama-sama bekerja keras demi meraih kemenangan. Sangat penting bagi kami bisa ke Piala Asia," kata pesepak bola tim Lechia Gdansk di Polandia itu. (antara/jpnn)
Jangan Lewatkan Video Terbaru:
Ada pemain naturalisasi yang berpeluang gabung Timnas Indonesia di ajang Piala Asia 2023. Simak juga janji Shin Tae Yong.
Redaktur & Reporter : Soetomo Samsu
BERITA TERKAIT
- Erick Thohir akan Mempercepat Perekrutan Direktur Teknik PSSI
- Begini Persiapan Timnas Indonesia Menjelang Lawan Korea Utara di Piala Asia U-17 2025
- Piala Asia U-17 2025: Kelebihan Timnas Indonesia di Mata Korea Utara
- Timnas Indonesia Dipastikan Hadapi Korea Utara di Perempat Final Piala Asia U-17
- Hasil Babak Grup Piala Asia U-17 2025: Indonesia dan Uzbekistan Digdaya, Australia Apes
- Link Streaming Timnas Indonesia Vs Afganistan: Pemain Pelapis Giliran Unjuk Gigi