3 Obat Ini Ampuh Atasi Sakit Gigi yang Menyebalkan
Kamis, 22 September 2022 – 08:52 WIB
3. Paracetamol
Hasil studi jurnal Annals of Maxillofacial Surgery menyebutkan, obat Paracetamol bisa membantu meredakan sakit gigi terutama untuk rasa nyeri yang terjadi setelah cabut gigi.
Paracetamol termasuk obat golongan NSAID (Obat antiinflamasi nonsteroid).
Paracetamol bekerja dengan menghambat produksi prostaglandin di otak sehingga mampu menghentikan rasa sakit.
Paracetamol juga bisa menurunkan demam dan meringankan sakit kepala yang sering muncul akibat sakit gigi.
Obat ini tersedia di Indonesia dalam berbagai merek seperti Panadol, Biogesic, Sumagesic, Bodrex, dan sebagainya.(genpi/jpnn)
Ada beberapa obat yang bisa membantu mengatasi sakit gigi yang sangat mengganggu Anda dan salah satunya ialah tentu saja paracetamol.
Redaktur & Reporter : Fany Elisa
BERITA TERKAIT
- Sakit Gigi Bakalan Ambyar dengan Menggunakan 4 Bahan Alami Ini
- Redakan Gusi Bengkak dengan Mengonsumsi 3 Obat Ini
- Polisi Bongkar Pabrik Obat Keras Ilegal di Tasikmalaya, Omzet Miliaran Rupiah
- 3 Jenis Obat yang Aman Dikonsumsi Penderita Asma
- Tips Menggunakan Aplikasi Pengingat Minum Obat untuk Pasien Penyakit Kronis
- Asam Urat Bakalan Ambyar dengan Mengonsumsi 5 Obat Ini