3 Obat yang Bantu Turunkan Tekanan Darah Tinggi dengan Mudah

jpnn.com, JAKARTA - TEKANAN darah tinggi merupakan salah satu penyakit yang banyak menyerang orang.
Tekanan darah tinggi bisa terjadi akibat mengonsumsi berbagai makanan tinggi lemak, stres, dan lainnya.
Untuk menurunkan tekanan darah tinggi, biasanya Anda mengonsumsi obat.
Obat darah tinggi, atau disebut juga dengan obat antihipertensi, memiliki beragam jenis atau golongan.
Tiap obat menimbulkan reaksi yang berbeda pada setiap penderita hipertensi.
Lantas, apa saja jenis obat hipertensi yang biasa diresepkan dokter?
Berikut ini penjelasannya, seperti dilansir laman Genpi.co.
1. Angiotensin-converting enzyme (ACE) inhibitor
Angiotensin-converting enzyme (ACE) inhibitor adalah obat darah tinggi yang bekerja dengan menurunkan produksi angiotensin, yang merupakan penyebab pembuluh darah menyempit dan menimbulkan tekanan darah tinggi.
Ada beberapa jenis obat yang ampuh menurunkan tekanan darah tinggi Anda dengan cepat dan mudah seperti calcium channel blocker.
- Redakan Nyeri Haid dengan Mengonsumsi 3 Obat Ini
- Turunkan Gula Darah dengan Mengonsumsi 3 Obat Ini
- Wartawan Tewas di Kamar Hotel, Polisi Temukan Sejumlah Obat
- Anda Terserang Diare Usai Lebaran, Atasi dengan Mengonsumsi 3 Obat Ini
- 9 Buah untuk Penderita Tekanan Darah Tinggi
- Asam Lambung Naik, Turunkan dengan Mengonsumsi 3 Obat Ini