3 Pekerja Ditemukan Tewas Dalam Palka Tongkang di Banjarmasin, Mengenaskan
Jumat, 02 Juni 2023 – 23:45 WIB
Korban kedua berhasil dievakuasi sekitar pukul 19.25, sedangkan korban ketiga berhasil dievakuasi dari dalam kapal tongkang sekitar pukul 19.46.
Dendy mengatakan bahwa timnya mengalami kesulitan saat mengevakuasi korban ketiga sehingga membutuhkan waktu yang relatif cukup lama.
Saat hendak membawa tiga korban mendarat ke Dermaga Basarnas Banjarmasin, kata dia, kapal tim sempat mengalami mogok karena kondisi air surut.
Sekitar pukul 21.00 tiga korban berhasil dibawa ke darat, selanjutnya dibawa ke rumah sakit untuk keperluan pemeriksaan.(antara/jpnn)
Sebanyak tiga orang pekerja ditemukan tewas dalam palka tongkang batu bara saat hendak melakukan pembersihan. Ketiga korban tersebut merupakan warga Banjarmasin
Redaktur & Reporter : Budianto Hutahaean
BERITA TERKAIT
- BPJS Ketenagakerjaan Serahkan Santunan ke Ahli Waris Kru tvOne yang Meninggal Kecelakaan di Tol Pemalang
- Survei PSI: Masyarakat Kaltim Pilih Rudy Mas'ud-Seno Aji
- Survei CNN: Rudy Mas'ud-Seno Aji Kalahkan Rivalnya di Pilgub Kaltim
- Pj Gubernur Kaltim Berbagi Pengalaman dengan Tamu 3 Negara soal Ekonomi
- Survei IDM: Pilkada Kaltim, Petahana Keok Lawan Penantang
- Kaltim Peringkat Kedua Nasional dalam Survei Indeks Kemerdekaan Pers 2024