3 Penyakit Kronis Ini Bakalan Ambyar dengan Rutin Mengonsumsi Minyak Zaitun
Senin, 25 Juli 2022 – 09:28 WIB
jpnn.com, JAKARTA - ADA beberapa minyak yang biasanya digunakan untuk memasak beberapa hidangan.
Salah satu minyak sehat dan populer yang sering digunakan tentu saja minyak zaitun.
Minyak zaitun merupakan minyak yang diekstrak dari buah zaitun.
Minyak zaitun sering digunakan sebagai salah satu bahan produk kecantikan, dan untuk minyak pijit.
Selain itu, rutin mengonsumsi minyak zaitun bisa mengatasi beberapa penyakit kronis ini.
Berikut ini penjelasannya, seperti dilansir laman Genpi.co.
1. Memelihara kesehatan jantung
Minyak buah zaitun menjadi bagian pokok yang tak bisa dilepaskan dari diet Mediteranian yang terbukti sehat bagi jantung.
Pasien penyakit jantung yang menjalani diet Mediterania juga dikaitkan dengan risiko kematian yang rendah akibat penyakitnya.
Ada beberapa manfaat minyak zaitun yang tidak terduga untuk kesehatan tubuh Anda dan bisa mengatasi beberapa penyakit kronis ini.
BERITA TERKAIT
- 10 Khasiat Minyak Zaitun, Turunkan Risiko Serangan Penyakit Ini
- Tips Menggunakan Aplikasi Pengingat Minum Obat untuk Pasien Penyakit Kronis
- Cegah Penyakit Kronis, Dexa Group Gelar Skrining Kesehatan Gratis di 1.400 Apotek & Klinik
- Atasi Rambut Kering dengan Menggunakan 4 Bahan Alami Ini
- ALZI Academy and Healthy Aging Center Resmi Didirikan, Cegah Salah Kaprah soal Demensia
- Tingkatkan Hormon Testosteron dengan Mengonsumsi 3 Suplemen Ini