3 Penyakit Kronis Ini Bakalan Ambyar dengan Rutin Mengonsumsi Minyak Zaitun
Senin, 25 Juli 2022 – 09:28 WIB

Minyak Zaitun. Foto: foodhallonline
2. Menekan risiko Alzheimer
Di negara-negara wilayah Mediterania yang tingkat konsumsi minyak zaitunnya sangat tinggi, seperti Yunani, total kasus penyakit kronis Alzheimer ditemukan lebih rendah daripada di tempat lain di dunia.
3. Memerangi pankreatitis akut
Para peneliti di University of Granada di Spanyol melakukan percobaan in vitro pada minyak buah zaitun.
Hasilnya para peneliti menemukan bahwa komponen tertentu dalam minyak buah zaitun bisa melindungi tubuh dari infeksi akut.(genpi/jpnn)
Ada beberapa manfaat minyak zaitun yang tidak terduga untuk kesehatan tubuh Anda dan bisa mengatasi beberapa penyakit kronis ini.
Redaktur & Reporter : Fany Elisa
BERITA TERKAIT
- Kombinasi Minyak Zaitun dan Kunyit, Bikin Rambut Sehat Secara Alami
- Berkontribusi Menekan Prevalensi Penyakit Kronis, Prodia Gelar Seminar Dokter Nasional
- 5 Khasiat Mengonsumsi Red Wine, Bikin Deretan Penyakit Ini Ogah Mendekat
- Ajinomoto Edukasi Guru SD Cegah Penyakit Kronis pada Anak
- Cegah Serangan Alzheimer dengan Mengonsumsi 3 Herbal Ini
- 5 Pengobatan Alami yang Ampuh Mengatasi Infeksi Telinga yang Harus Kamu Coba!