3 Pertimbangan Dokter sebelum Menangani Pasien, Salah Satunya Kemampuan Beli Obat

3 Pertimbangan Dokter sebelum Menangani Pasien, Salah Satunya Kemampuan Beli Obat
Terdapat 3 pertimbangan dokter sebelum menangani pasien. Foto/Ilustrasi swab: Ricardo/JPNN

Ketiga, lanjut Dokter Putu, adalah ilmu kedokteran berbasis bukti (evidence based medicine).

Dia mengatakan bahwa hal tersebut sangat penting dipertimbangkan pada saat dokter ingin melakukan pengobatan kepada pasien.

Namun Dokter Putu mengatakan bahwa terdapat sejumlah hal yang perlu diintegrasikan ketika mempraktekkan ilmu kedokteran berbasis bukti tersebut.

"Akan tetapi pada saat kita (dokter) mempraktikkan evidence based, pada saat kita melakukan decision making in treatment, maka evidence based itu bukanlah satu-satunya," ucap dia.

"Sehingga the practice of evidence based ini sebetulnya memerlukan integrasi daripada individual clinical expertise dari seorang dokter, judgement and patient choice yang merupakan patient value and preference, dan tentu saja dengan best external evidence, jadi bukti bukti yang terbaik," sambung dia. (antara/jpnn)

Video Terpopuler Hari ini:

Salah satu pertimbangan dokter sebelum menangani seorang pasien adalah kemampuan pasien membeli obat.


Redaktur & Reporter : Soetomo

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News