3 Poin Utama Restrukturisasi Skema Bisnis Mitsubishi
Kamis, 29 Desember 2016 – 14:27 WIB
Sejak saat itu, kegiatan bisnis dijalankan, terutama oleh KY yang bermitra dengan MC.
Di lintas merek, pihaknya juga mulai berkolaborasi dengan Nissan yang belum lama ini mengakuisisi 34 persen saham Mitsubishi di Jepang.
Ditambah lagi, kepemilikan Nissan di Renault membuat kolaborasi ketiganya sangat memungkinkan.
Nissan menyatakan bahwa kolaborasi strategis nanti dikembangkan dengan dimulai dari kawasan Asia Tenggara. (gen/c14/sof)
JPNN.com - Mitsubishi Group merestrukturisasi skema bisnisnya di Indonesia mulai 1 April 2017.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- GJAW 2024, Mitsubishi Optimistis Bisa Mendulang Cuan Lebih
- MMKSI Beri Kemudahan Kepemilikan Mobil Mitsubishi Selama GJAW 2024
- Hadir di GJAW 2024, JKIND Pamerkan Inovasi Kaca Film & Paint Protection
- Citroen Kenalkan SUV Coupe Terbarunya Basalt di GJAW 2024
- Mitsubishi XForce dengan Fitur Diamond Sense Melantai di GJAW 2024
- Mitsubishi Akan Pamer Mobil Baru di GJAW 2024