3 Pria yang Nekat Bobol Mesin ATM di Kompleks TNI Akhirnya Ditangkap
Rabu, 27 Oktober 2021 – 01:56 WIB

Tangkapan layar rekaman video penangkapan pelaku pembobolan ATM di Bandung. (ANTARA/Dokumentasi Pribadi)
Sementara itu, Kapen Kodiklat TNI AD Letkol Effendi membenarkan aksi pembobolan itu terjadi di kawasan TNI AD. Saat itu, kata dia, petugas Provos mengamankan pelaku yang diduga melakukan upaya pembobolan mesin ATM.
"Saya belum mendapat secara lebih rinci, tetapi itu benar kejadiannya, hari Jumat (22/10)," kata Effendi.
Baca Juga: Masih Ingat Kasus Pembunuhan Herman, Ternyata Dia Dihabisi dengan 9 Tembakan
"Jadi itu kami yang mengamankan, lalu Provos melaporkan kepada Bank BRI, dan Bank BRI yang melaporkan ke kepolisian," tambahnya.(antara/jpnn)
Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini:
Tiga pelaku pembobolan mesin anjungan tunai mandiri (ATM) di Kompleks Komando Pendidikan dan Latihan TNI Angkatan Darat (Kodiklat AD) di Jalan Sumbawa, Kota Bandung, Jawa Barat, akhirnya ditangkap polisi.
Redaktur & Reporter : Budi
BERITA TERKAIT
- Irjen Pol Rudi Setiawan Jadi Kapolda Jabar, Begini Rekam Jejak Jenderal Bintang 2 Itu
- Wamen Veronica Tan Minta Dokter Cabul Priguna Dihukum Maksimal
- Motor vs Mobil di Jalan AH Nasution Bandung, Wildan Prayoga Tewas di Tempat
- Peserta PPDS Diduga Perkosa Pasien, Anggota DPR Minta STR dan SIP Pelaku Dicabut
- Polisi Sita Sejumlah Obat Bius dari TKP Pemerkosaan Dokter Residen RSHS Bandung
- Polisi Olah TKP Pemerkosaan Dokter Priguna di RSHS Bandung