3 Profesor Dikukuhkan, Universitas Terbuka Makin Maju, Kualitas Pembelajaran Meningkat
Selasa, 01 Agustus 2023 – 15:26 WIB

Tiga profesor UT yang baru dikukuhkan diapit Rektor UT Prof. Ojat Darojat, M.Bus., Ph.D., dan Ketua Senat UT Prof. Dr. Chanif Nurcholis, M.Si. Foto: Mesya/JPNN.com
Baik Prof Ojat maupun Prof Ainun mengapresiasi tiga guru besar yang dikukuhkan hari ini. Di tengah kesibukannya ,ketiga Srikandi itu mampu meraih gelar profesor dalam waktu 2 bulan hingga 1 tahun 6 bulan.
"Para dosen harus memperhatikan dengan cermat syarat-syarat pengajuan profesor agar prosesnya lebih cepat. Contohnya, saya yang harus menunggu 1 tahun 6 bulan, karena kurang cermat melihat persyaratannya," ungkap Dewi Patmo. (esy/jpnn)
Universitas Terbuka atau UT hari ini mengukuhkan tiga guru besar atau profesor. Ketiganya perempuan dan berada di fakultas sama
Redaktur : Soetomo Samsu
Reporter : Mesyia Muhammad
BERITA TERKAIT
- Universitas Terbuka Luluskan 29 PMI di Korea Selatan
- Universitas Terbuka Raih Opini WTP atas Laporan Keuangan 2024
- Di Hadapan Akademik UGM, Eddy PAN Ungkap Pentingnya Kebijakan Berbasis Data
- Universitas Bakrie Kukuhkan Prof. Dr. Siti Rohajawati Jadi Guru Besar di Bidang Knowledge Management
- BINUS University Kukuhkan 7 Guru Besar Sekaligus di Awal 2025
- Pencarian Rektor UT 2025–2030 Dimulai, Cek 17 Persyaratan & Jadwal Pendaftaran