3 Rekor Baru yang Tercipta Seusai Lionel Messi Merebut Ballon d'Or 2023
Selasa, 31 Oktober 2023 – 07:00 WIB

Sejumlah rekor baru tercipta seusai Lionel Messi merebut Ballon d'Or 2023. Foto: X/ballondor
jpnn.com - Sejumlah rekor baru tercipta seusai Lionel Messi merebut Ballon d'Or 2023.
Penganugerahan Ballon d'Or 2023 dilakukan di Theatre du Chatelet, Paris, Selasa (31/10/2023) dini hari WIB.
Messi berhasil menyabet supremasi tertinggi bagi individu sepak bola dunia itu.
La Pulga -julukan Messi- berhasil mengungguli sejumlah pesaing terdekatnya, seperti Erling Haaland dan Kylian Mbappe.
Ada berbagai rekor yang tercipta menyusul keberhasilan Messi meraih Ballon d'Or 2023.
Apa saja itu? Simak rangkuman JPNN.com berikut ini.
1. Pemain dengan Gelar Ballon d'Or Terbanyak
Ini merupakan penghargaan Ballon d'Or kedelapan yang dimiliki Messi.
Catatan itu mempertegas rekor La Pulga sebagai peraih Ballon d'Or terbanyak.
Sejumlah rekor baru tercipta seusai Lionel Messi merebut Ballon d'Or 2023. Simak selengkapnya di sini.
BERITA TERKAIT
- Luis Suarez: Messi Ingin Tampil di Piala Dunia 2026
- Kualifikasi Piala Dunia: Tanpa Messi, Argentina Hajar Brasil 4-1
- Uruguay vs Argentina: Tanpa Messi & Lautaro, La Albiceleste Menang 1-0
- Gegara Cedera, Lautaro Martinez Susul Messi Absen dari Skuad Argentina
- Big Match Argentina vs Brasil Tanpa Messi dan Neymar
- Messi Cedera, Absen Bela Argentina Hadapi Brasil & Uruguay