3 Remaja Tega Bunuh Siswa SMK Al Fattah Singkut, Motifnya Bikin Bergeleng
Senin, 01 Agustus 2022 – 21:23 WIB

Wakapolres Sarolangun Kompol Sandy Mutaqin, saat memberi keterangan kasus pembunuhan siswa SMK Al Fattah Singkut, Senin (1/8/2022). Foto: Bambang/jambi-independent.co.id-jambi-independent.co.id
Ditanya soal ada indikasi korban pembunuhan atau tidak, pihak kepolisian belum bisa memastikan hal tersebut.
"Kita masih dalam penyelidikan oleh anggota, dan pengambilan keterangan dari saksi saksi," ujarnya.
Baca Juga: Kasus Kematian Brigadir J Belum Tuntas, Saiful: Jangan-Jangan Ada Jenderal Polri Terlibat
Menurutnya, dengan adanya info orang hilang beberapa waktu lalu, yang terjadi di Kecamatan Singkut, pihak kepolisian masih belum bisa memastikan ada kaitannya antara orang hilang dengan penemuan mayat tersebut. (bam/JI)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Tiga remaja di Sarolangun, Jambi yang masih berusia di bawah umur tega menghabisi nyawa temannya sendiri. Masalahnya hanya gara-gara persoalan utang piutang.
Redaktur & Reporter : Budianto Hutahaean
BERITA TERKAIT
- Budi Gunawan Kutuk Aksi KKB Membantai 11 Pendulang Emas di Yahukimo
- Ramai Isu Sidang Kode Etik Brigadir Ade Dibatalkan, Polda Jateng Merespons Begini
- Sidang Etik Brigadir Ade Kurniawan Ditunda, Nenek Korban Teriak: Jangan Lindungi Pembunuh
- Pimpinan Komisi III Janji Kawal Proses Hukum Kasus Kematian Jurnalis Palu di Jakarta
- Ini Kata Laksma Wira soal Oknum TNI AL Bunuh Juwita
- TNI AL: Jumran Telah Merencanakan Membunuh Jurnalis Juwita