3 Remaja Tega Bunuh Siswa SMK Al Fattah Singkut, Motifnya Bikin Bergeleng
Senin, 01 Agustus 2022 – 21:23 WIB
Ditanya soal ada indikasi korban pembunuhan atau tidak, pihak kepolisian belum bisa memastikan hal tersebut.
"Kita masih dalam penyelidikan oleh anggota, dan pengambilan keterangan dari saksi saksi," ujarnya.
Baca Juga: Kasus Kematian Brigadir J Belum Tuntas, Saiful: Jangan-Jangan Ada Jenderal Polri Terlibat
Menurutnya, dengan adanya info orang hilang beberapa waktu lalu, yang terjadi di Kecamatan Singkut, pihak kepolisian masih belum bisa memastikan ada kaitannya antara orang hilang dengan penemuan mayat tersebut. (bam/JI)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Tiga remaja di Sarolangun, Jambi yang masih berusia di bawah umur tega menghabisi nyawa temannya sendiri. Masalahnya hanya gara-gara persoalan utang piutang.
Redaktur & Reporter : Budianto Hutahaean
BERITA TERKAIT
- Polisi Ungkap Motif Pembunuhan Seorang Janda di Lampung Selatan, Ternyata
- Hamili Janda, Cahyo Tak Mau Tanggung Jawab, Hal Keji Terjadi
- Polrestabes Palembang Berhasil Ungkap Kasus Pembunuhan Bermotif Minum Jamu
- Ini Identitas Wanita Asal Surabaya Dibunuh Tanpa Busana di Malang
- Terlibat Pembunuhan, Oknum Polisi Brigadir AKS Terancam Hukuman Mati
- Motif Pembunuhan Siswi SMP di Serdang Bedagai Terungkap, Korban Juga Diperkosa