3 Tahun Jokowi-JK, Kesenjangan Sosial Belum Terselesaikan
Jumat, 20 Oktober 2017 – 16:58 WIB
Presiden Jokowi dan Wapres Jusuf Kalla. Foto: dok.JPNN.com
“Kesejahteraan masyarakat yang masih menyisakan gap yang lebar alias kesenjangan, daya beli yang merosot, masalah lapangan kerja yang sulit diakses dan merenggangnya toleransi serta kerukunan anak bangsa,” lanjutnya.
Sebagai kader PAN yang notabene mendukung pemerintah, Eddy pun meminta untuk segera memberikan perhatian lebih terhadap masalah kesenjangan yang berpotensi menimbulkan konflik sosial.
“Sejumlah ‘PR’ ini wajib menjadi fokus dan perhatian pemerintah saat ini, agar kelak dikenang sebagai pemerintah yang tidak saja sukses membangun infrastruktur, tapi juga berhasil menyejahterakan dan mengayomi segenap anak negeri,” pungkasnya. (flo/jpnn)
Pemerintahan Jokowi dan JK masih punya waktu benahi kesenjangan sosial dua tahun ke depan
Redaktur & Reporter : Natalia
BERITA TERKAIT
- Jalankan Instruksi Ketum PAN, Eddy Soeparno Bagikan Sembako di 11 Kabupaten/Kota di Jabar
- Viva Yoga Sebut 4 Menteri Gabung Bukti PAN Garda Terdepan Kawal Prabowo
- Dilantik Jadi Anggota DPR RI, Putri Zulkifli Hasan Bakal Perjuangkan Pengembangan UMKM
- PAN Deklarasikan Calon Kepala Daerah di Banten, Berikut Daftar Lengkapnya
- Soal Pilkada Jakarta 2024, KIM Ingin Bersatu, Tetapi Tak Masalah Kalau Beda Jalan
- PAN Buka Peluang Dukung Anies, Asalkan Zita Anjani Jadi Cawagub Pendamping