3 Tanaman Hias Ini Bantu Usir Nyamuk yang Mengganggu
Selasa, 12 Januari 2021 – 08:57 WIB
2. Catnip
Baca Juga:
Catnip atau Nepeta cataria adalah tanaman yang sering digunakan untuk merangsang kucing agar lebih aktif.
Setelah kontak dengan tanaman ini, kucing Anda mungkin akan menunjukkan perubahan perilaku yang semakin aktif.
Namun, hal ini tidak berlaku bagi nyamuk.
3. Geranium
Geranium juga diketahui sebagai jenis tumbuhan pengusir nyamuk.
Tanaman yang lebih dikenal dengan tapak dara ini mengandung geraniol dan sitronelol.
Kandungan tersebut sangat tidak disukai oleh nyamuk karena baunya yang harum saat tertiup angin. (genpi/jpnn)
Ada beberapa tanaman hias yang ternyata bisa bantu Anda mengusir nyamuk menjengkelkan di rumah.
Redaktur & Reporter : Fany Elisa
BERITA TERKAIT
- 36 Orang di Sumsel Meninggal Akibat DBD, Waspada!
- Nyamuk Jantan yang Disuntikkan Bakteri Wolbachia Kawin, Begini Hasilnya
- Bea Cukai Malang Lepas Ekspor Bunga Anggrek ke Amerika Serikat, Sebegini Jumlahnya
- Cegah DBD, Ribuan Keluarga Ikut Gerakan Indonesia Berantas Nyamuk
- Cerita Klaster Bunga Bratang Binaan BRI di Kota Surabaya, Kini Punya Tempat Usaha Nyaman
- Mantap! Bea Cukai Malang Sukses Bawa UMKM Tanaman Hias Tembus Pasar Internasional