3 Trik Atasi Rasa Lapar Setelah Melakukan Olahraga
Jumat, 14 Januari 2022 – 08:28 WIB
jpnn.com, JAKARTA - OLAHRAGA melakukan kewajiban yang harus dilakukan untuk menjaga kesehatan tubuh.
Namun sayang, masih banyak yang malas melakukan olahraga dengan berbagai alasan.
Salah satu hal menarik yang terjadi setelah Anda olahraga adalah timbulnya rasa lapar dan haus.
Anda tentunya tidak ingin langsung mengonsumsi makanan begitu selesai melakukan olahraga.
Untuk itu, beberapa hal ini bisa membantu Anda mengatasi rasa lapar setelah melakukan olahraga.
Apa saja itu? Berikut ini penjelasannya, seperti dilansir laman Genpi.co.
1. Perhatikan waktu makan
Waktu makan berpengaruh terhadap performa dan pemulihan tubuh.
Ada beberapa cara yang bisa Anda lakukan untuk mengatasi rasa lapar setelah melakukan olahraga.
BERITA TERKAIT
- Celebrity Fitness Rayakan 20 Tahun Ciptakan Kebugaran dan Kesehatan Masyarakat Indonesia
- Ikut Lomba Lari 10 Kilometer, Hasto: Olahraga Mengajarkan Bertarung secara Adil
- Kaltim Raih Peringkat 13 Nasional di Ajang PEPARNAS XVII 2024
- 500 Atlet Siap Berlaga di Pordisdik Palembang
- Aktivitas Terganggu karena Sakit Pinggang, Coba Tip Ini
- Stretching dan Pengobatan, Solusi Nyeri Otot Setelah Olahraga