3 Trik Mengkhatamkan Al-Qur'an Selama Ramadan, Cara Nomor 2 Lebih Enteng

jpnn.com, JAKARTA - Kepala Unit Percetakan Al-Qur’an, Ditjen Bimas Islam Kemenag Jamaluddin M. Marki mengatakan tadarus Al-Qur'an selama Ramadan menjadi sangat spesial.
Sebab, tidak hanya semata mengabadikan konteks waktu diturunkannnya Al-Qur'an, tetapi juga menjadi ladang amal kebaikan.
Setiap kali memasuki Ramadan, kata Jamal, banyak umat Islam yang berusaha untuk mengkhatamkan Al-Qur’an.
Meski itu adalah amalan ibadah utama tetapi ada batasan yang perlu diperhatikan saat akan mengkhatamkannya.
“Mengkhatamkan Al-Qur’an kurang dari tiga hari, ditakutkan pembacanya tidak bisa memahami dan menghayati kandungan dari Al-Qur’an,” ujar dia, Kamis (15/4).
Jamaludin menyebutkan ada beberapa tips dan trik agar bisa mengkhatamkan Al-Qur’an.
1. Menggunakan jumlah juz dalam Al-Qur’an. Caranya gunakan mushaf Al-Qur’an yang dicetak per juz, biasa disebut mushaf khataman. Satu juz berisikan 11 lembar atau 22 halaman.
Gunakan sistem target. Jika satu hari dibaca satu juz dalam sebulan akan khatam.
Kemenag memberikan 3 trik bagi umat muslim yang ingin mengkhatamkan Al-Qur'an selama Ramadan
- Prediksi BI, Ritel Tumbuh 8,3% saat Ramadan & Idulfitri
- Pengguna MyPertamina Meningkat Pada Periode Satgas Ramadan dan Idulfitri 2025
- Cerita Bahagia Artis Ira Siedhranata Pulang ke Tanah Kelahiran, Tebar Kebaikan di Ramadan
- Pemprov DKI Sebut Omzet Pedagang UMKM Naik Saat Ramadan, Turun Ketika Lebaran
- Pemudik Diimbau Pulang Lebih Awal Hindari Puncak Arus Balik, Manfaatkan Diskon Tol
- Lonjakan Kendaraan di GT Kalikangkung Saat Arus Balik Lebaran Capai 158 Persen