3 Vila di Ubud Ini Siap Memikat Anda dengan Suasana yang Menenangkan Hati
jpnn.com - Kawasan Ubud, Bali, menjadi pilihan tepat bagi Anda yang ingin mencari ketenangan.
Tak hanya suasana yang tenang, Ubud juga menawarkan pengalaman menginap di berbagai vila eksklusif sembari menikmati pesona alam yang begitu indah.
Apalagi, belum lama ini Ubud berhasil menempati peringkat ke-4 sebagai kota wisata terbaik dunia versi Travel & Leisure yang mengalahkan kota-kota wisata lainnya seperti Kyoto (Jepang), Florence (Italia), Mexico City (Meksiko), dan Chiang Mai (Thailand).
#ItstimeforBali! Sebelum berlibur, pastikan Anda sudah memenuhi seluruh prosedur perjalanan dengan cara follow akun Instagram @pesonaid_travel.
Jangan ragu berkunjung ke Bali karena Bali termasuk salah satu provinsi yang memiliki laju vaksinasi dan jumlah sertifikasi Cleanliness, Health, Safety, Environmental Sustainability (CHSE) tertinggi.
Para wisatawan juga akan mendapatkan fasilitas dan layanan terbaik sesuai dengan standar CHSE.
Aktivitas wisata pun akan lebih aman dan nyaman.
Berikut pilihan vila di Ubud yang sudah tersertifikasi dan layak menjadi referensi!
Cek di sini! 3 vila di Ubud yang menawarkan suasana tenang dan pesona alam yang begitu indah
- Dorong Pariwisata Lintas Batas, STB Gelar Sarawak Gateway to Borneo di Jakarta dan Balikpapan
- Siswa SD Tewas saat Latihan Renang, Polisi Bergerak
- PHI Group Bakal Investasi di Pemalang, Bidik Sektor Pariwisata & Hotel
- Constellations Edisi H20: Aspirasi Aksi Global Terhadap Krisis Air lewat Seni
- 2 Bule Tewas, 3 WNA Luka-Luka Tertimpa Pohon Tumbang di Ubud
- Simak Harga Tiket dan Cara Pesan Disney Adventure Cruise