3 Warga Jadi Korban Kebakaran Rumah di Bekasi, Ini Penyebabnya
Senin, 05 September 2022 – 16:20 WIB
Ketiga korban langsung dilarikan ke rumah sakit terdekat guna mendapat penanganan.
"Dapur, kasur, dan plafon rumah mengalami rusak ringan," ujar Aceng.
Adapun petugas bisa memadamkan api dalam waktu sekitar 30 menit.
Kerugian akibat kebakaran ditaksir mencapai Rp 50 juta. (cr1/jpnn)
Jangan Lewatkan Video Terbaru:
Tiga warga jadi korban luka dalam kebakaran rumah di Jalan Puyuh Raya Ujung, Mustika Jaya, Kota Bekasi, Minggu (4/9) malam, simak selengkapnya.
Redaktur : Dedi Yondra
Reporter : Dean Pahrevi
BERITA TERKAIT
- Sukarelawan Mas Pram dan Bang Dul Serahkan Donasi untuk Korban Kebakaran Asoka
- Pabrik di Kawasan Industri Terboyo Terbakar, Damkar Semarang Kerahkan Seluruh Personel
- Ini Upaya Propan Raya dan LPJK dalam Perlindungan Gedung dari Kebakaran
- Kebakaran Gudang Alat Dekorasi di Bogor Sebabkan Satu Orang Meninggal
- Konon Inilah Penyebab Kebakaran Belasan Kapal Nelayan di Pekalongan
- Belasan Kapal Ikan Terbakar di Pelabuhan Pekalongan, Ini Daftarnya