30 Ribu Lebih Peserta SKB CPNS Kemenag, Berapa yang Lulus?
Rabu, 02 Januari 2019 – 18:20 WIB
“Usul penetapan NIP dari Kemenag ke BKN diperkirakan akan mulai dilakukan pada 1 Februari 2019,” tandasnya.
Kementerian Agama menjadi salah satu instansi dengan jumlah formasi terbanyak pada seleksi CPNS 2018. Total ada 17.175 formasi dengan 1.255 jenis jabatan.
Jumlah peserta CPNS Kemenag yang ikut tahap SKB mencapai 30.742 orang. Mereka tersebar pada 128 pilihan satuan kerja (satker), yaitu: 11 unit Eselon I pusat, 34 Kantor Wilayah Provinsi, 72 Perguruan Tinggi Keagamaan Negeri, dan 11 Balai Litbang/Diklat Kemenag. (esy/jpnn)
Pengumuman kelulusan CPNS 2018 di Kemenag masih menunggu beberapa tahapan lagi, saat ini hasil SKB mulai diserahkan ke Panselnas.
Redaktur & Reporter : Mesya Mohamad
BERITA TERKAIT
- Kasus Perusakan Kantor BKSDM Seusai Pengumuman CPNS, Polisi Bergerak
- Kecewa Tidak Lolos CPNS, Sejumlah Guru Honorer Mengamuk, Kantor BKPSDM Yapen Dirusak
- Pesan dari Sekjen Kemenag untuk Peserta yang Lulus CPNS 2019, Silakan Dibaca, Jangan Sampai Menyesal
- Pengumuman CPNS Berujung Maut, 1 Warga Meninggal, 3 Polisi Terluka
- Hasil Seleksi Akhir CPNS Kemenag Resmi Diumumkan
- 5 Februari tak Kumpulkan Berkas, CPNS Dianggap Mundur