3.245 Mahasiswa Ikuti Kompetisi Ide Bisnis Pertamina Pertamuda

3.245 Mahasiswa Ikuti Kompetisi Ide Bisnis Pertamina Pertamuda
Ribuan mahasiswa dari berbagai daerah di Indonesia mendaftar sebagai peserta Kompetisi Ide Bisnis Pertamuda yang digelar PT Pertamina (Persero). Foto: Pertamina

Pada akhirnya, kompetisi ini akan menghasilkan tiga inovasi terbaik dari setiap kategori yang akan memperoleh dana pembinaan dengan total nilai lebih dari Rp 500 juta dan beasiswa mengikuti program business academy selama 6 bulan serta mendapatkan pendampingan mentor one on one selama 3 bulan.

“Momen Pertamuda ini menjadi sarana komunikasi antara Pertamina dengan kalangan akademis mahasiswa, serta mendorong inovasi di bidang energi yang berkelanjutan,” jelas Fadjar. (jpnn)


Ribuan mahasiswa dari berbagai daerah di Indonesia mendaftar sebagai peserta Kompetisi Ide Bisnis Pertamuda yang digelar PT Pertamina (Persero).


Redaktur : Dedi Sofian
Reporter : Dedi Sofian, JPNN.com

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News