33 Petugas Termasuk Lurah Positif Covid-19, Kantor Kelurahan Ini Ditutup
Rabu, 19 Januari 2022 – 14:14 WIB

Ilustrasi - Waspada COVID-19. Foto: Ricardo/JPNN.com
Adapun, pelayanan di Kelurahan Gondangdia saat ini menggunakan drop box.
Warga yang berkepentingan kini bisa menaruh berkas-berkas di kotak khusus yang ada di depan kantor kelurahan.
Setelah itu, semua akan ditindaklanjuti oleh pegawai yang bertugas di kantor.
"Kami juga sudah tunjuk PLT lurah jadi, tetap berjalan, enggak diabaikan," tutup Agus. (mcr4/jpnn)
Video Terpopuler Hari ini:
Kantor kelurahan ini ditutup untuk sementara waktu karena meningkatnya kasus penyebaran Covid-19.
Redaktur : Dedi Yondra
Reporter : Ryana Aryadita Umasugi
BERITA TERKAIT
- Sany Memperkenalkan Solusi Pemadam Kebakaran untuk Kota Padat
- Pemprov DKI Jakarta Buka Rekrutmen 1.652 Petugas PPSU
- Muhammadiyah Jakarta Minta Izin kepada Pramono Terkait Pembangunan Universitas
- Pram-Rano Cairkan Bansos Rp 900 Ribu untuk Penerima KLJ, KAJ, dan KPDJ
- Damkar DKI Tangani 6.800 Kasus Lainnya di 2024, 4 Kali Lipat Melebihi Kebakaran
- 43 Tahun Sarana Jaya: Mengukir Prestasi dengan Kinerja Positif