3.465 Siswa Lulus Jalur UMB-PT
Mahasiswa yang diterima melalui jalur ini tidak dikenakan uang kuliah tunggal (UKT) seperti mahasiswa yang diterima melalui jalur seleksi nasional masuk perguruan tinggi negeri (SNMPTN) dan seleksi bersama masuk perguruan tinggi negeri (SBMPTN).
"Apabila pada waktu yang telah ditetapkan tersebut di atas, para calon mahasiswa baru tidak mendaftar ulang dengan alasan apa pun, maka haknya sebagai mahasiswa Unimed dinyatakan gugur," tegasnya.
Terpisah, Kepala Humas USU, Bisru Hafi mengatakan sebanyak 1.595 mahasiwa baru yang diterima melalui jalur UMB-PT USU, dengan rincian IPA 852, IPS 743. Sedangkan untuk pelaporan mahasiswa eksakta pada 1 Agustus dan non eksakta 2 Agustus nanti di Pendopo kampus USU mulai pukul 09.00 sampai 12.00 WIB.
"Apabila sampai waktu yang ditentukan, mahasiswa tidak melaporkan maka akan dinyatakan gugur," pungkasnya. (dik)
MEDAN - Siswa yang lulus melalui jalur ujian masuk bersama perguruan tinggi (UMB-PT) akhirnya resmi di umumkan. Sebanyak 3.465 siswa diterima
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Syarat Kenaikan Gaji Guru ASN & Honorer, Simak Pernyataan Presiden Prabowo Ini
- Dorong Pengembangan Talenta Digital, Indosat Gelar Seminar di Unsri
- MWA Tetapkan Prof Tatacipta Dirgantara sebagai Rektor ITB Terpilih
- Pupuk Kaltim Dorong Generasi Muda Berikan Solusi Inovatif untuk Ketahanan Pangan
- Inilah Kebijakan Terbaru terkait Guru PPPK, Tinggal Menunggu Surat Resmi
- Bandingkan Sikap Prabowo dan Gibran soal PPDB Zonasi