35 Juta Rakyat Masih Miskin
Rabu, 03 Februari 2010 – 20:31 WIB
35 Juta Rakyat Masih Miskin
Perkembangan kondisi perekonomian negara periode triwulan pertama 2010, kata Rusman memiliki peran penting untuk menentukan jumlah masyarakat miskin di Indonesia.’’Karena itu kita berharap, Februari hingga Maret nanti, inflasi harus bisa ditekan. Karena bila triwulan 2010 ini gagal, maka dipastikan angka kemiskinan akan melonjak drastis dari yang ada sekarang,’’ katanya.
Baca Juga:
Sebenarnya kata Rusman, periode Maret hingga Desember 2009 lalu, saat inflasi yang dihadapi negara masih stabil, telah memberikan dampak yang cukup positif pada pengurangan angka kemiskinan ditengah masyarakat. Hanya saja kondisi ini tidak bisa dipastikan setelah awal 2010 dimulai dengan terjadinya inflasi hingga 0,87 persen. ‘’Kita berharap, Februari ini kondisi kembali membaik menutupi inflasi yang terjadi di awal tahun ini. Mudah-mudahan angka kemiskinan pada periode triwulan pertama 2010, bisa berkurang mesti tidak signifikan,’’ kata Rusman.(afz/jpnn)
JAKARTA--Kepala Badan Pusat Statistik (BPS), Rusman Heriawan, mengatakan bahwa dari 240 juta jiwa rakyat Indonesia, 35 juta jiwa atau sekitar 14,15
Redaktur & Reporter : Soetomo Samsu
BERITA TERKAIT
- Iwan Sunito Siap Dukung Program 3 Juta Rumah Lewat Kolaborasi Swasta
- Rencana Impor Diklaim Tak Bakal Ganggu Swasembada Pangan Nasional
- Dirut Bank DKI Jamin Dana Nasabah Aman dan Non-tunai KJP Plus Tetap Lancar
- Harga Emas Antam Hari Ini 20 April 2025, UBS dan Galeri24 Sama Saja
- Transaksi Tabungan Emas Pegadaian Diproyeksikan Naik 10 Kali Lipat pada Akhir April
- 165.466 Kendaraan Meninggalkan Jabotabek saat Libur Panjang