36 KKKS Belum Capai Target
Jumat, 03 Februari 2012 – 07:27 WIB

36 KKKS Belum Capai Target
Selain itu, BPMigas juga sudah dan akan melakukan tindakan khusus dan komprehensif yang out of the box untuk penambahan produksi di luar POD ataupun rencana yang sudah ada. Menurut Rudi, salah satu langkah out of the box yang diambil BPMigas untuk mendorong kinerja KKKS adalah mencopot bos perusahaan migas asing yang dinilai tidak bisa kooperatiof.
"Sudah ada tiga bos KKKS yang diganti. Mudah-mudahan, tidak perlu lagi mengganti manajemen KKKS karena kami berharap mereka bisa kooperatif dalam meningkatkan produksi migas," ucapnya. (owi)
JAKARTA - Kinerja produksi minyak di awal tahun 2012 ini rupanya masih suram. Ini terlihat dari banyaknya kontraktor kontrak kerja sama (KKKS) yang
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Satgas Ramadan & IdulFitri Pertamina Dinilai Berhasil Memitigasi Lonjakan Permintaan BBM
- Pemda Diminta Jadi Motor Investasi dan Pemerataan Ekonomi
- PLN IP Siap Penuhi Kebutuhan Hidrogen Sebagai Energi Alternatif Masa Depan
- Estpos Hadir di Pontianak, UMKM Kalbar Siap Masuk Era Digital
- Masyarakat tak Perlu Ragu Bertransaksi Emas Secara Digital di Pegadaian
- Harga Emas Antam Hari Ini Sabtu 19 April 2025: Tetap Stabil di Rp 1,965 Juta Per Gram