37 Paket Sabu Diamankan di LP
Minggu, 18 November 2012 – 14:20 WIB
Baca Juga:
Terkait sudah dua kali ditemukan narkoba didalam Lapas Kelas IIA Jambi dalam bulan November ini, pihaknya akan terus melakukan razia. Ditanya penyebab mudahnya narkoba masuk ke Lapas, Reduan mengaku pihaknya tidak memiliki alat pendeteksi narkoba. ”Yang ada hanya alat pendeteksi logam,” ujarnya.
Mengenai asal barang haram tersebut, pihaknya akan menunggu proses penyelidikan dari pihak kepolisian. “Saya tidak bisa menduga-duga. Kalau dari pegawai saya, maka akan ditindak. Kita tidak akan lindung-lindungi lah. Akan kita serahkan ke yang berwajib jika pegawai saya terlibat,” pungkasnya. (cr4)
JAMBI--Peredaran narkoba ternyata bukan hanya dialam bebas saja. Tapi, di balik terali besipun, narkoba bisa beredar. Salah satunya, di Lembaga Pemasyarakatan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- SPBU di Sleman Ini Curang, Merugikan Konsumen Rp 1,4 Miliar
- Begini Analisa Reza Indragiri Soal Polisi Tembak Polisi di Solok Selatan
- Kabagops Polres Solok Selatan Tembak Kasat Reskrim yang Usut Tambang Liar, IPW Bilang Begini
- Kompolnas Sebut Polda Sumbar Harus Ungkap Fakta Polisi Tembak Polisi di Solok Selatan
- Calon Bupati Biak Numfor Jadi Tersangka Pelecehan Seksual Sesama Jenis
- Kabagops Polres Solok Selatan Langsung Serahkan Diri Seusai Tembak Mati Kasat Reskrim