372 Sekolah Rusak Akibat Gempa Aceh
Senin, 08 Juli 2013 – 17:36 WIB

372 Sekolah Rusak Akibat Gempa Aceh
Dalam masa tanggap darurat Kemdikbud telah menyalurkan bantuan pemenuhan kebutuhan siswa seperti alat tulis, tas, seragam sekolah dan sepati. Di tempat-tempat pengungsian dan di bekas sekolah yang rusak juga didirikan sarana pendidikan dadurat untuk menjamin proses belajar siswa tetap bisa dilakukan. Di antaranya disediakan tenda darurat 452 unit dan ruang belajar sementara 824 unit.
"Kita memanfaatkan fasilitas tenda darurat dan bangunan sementara sebagai pengganti ruang kelas. Kita juga melakukan pemulihan psikis siswa karena trauma gempa dengan mengirim psikolog," jelasnya.
Di tahap rekonstruksi bangunan sekolah pasca gempa dimulai dengan pendataan dan perencanaan desain bangunan. Pembersihan lahan dan penyediaan lokasi baru bagi sekolah yang harus dipindah. Pembangunan dan rehabilitasi sekolah, ruang kelas dan fasilitas pendidikan lain yang diperlukan, serta penyediaan buku dan peralatan siswa.(fat/jpnn)
JAKARTA - Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan mencatat sebanyak 372 unit sekolah mengalami kerusakan akibat gempa di Kabupaten Bener Meriah dan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kapolda Riau Copot Kapolsek Bukit Raya Gegara Aksi Brutal Debt Collector
- Ciptakan Rasa Aman Bagi Wisatawan, Pemkot Palembang Pasang CCTV di BKB
- Oknum Guru PPPK di Lombok Timur Dipecat, Ini Sebabnya
- 4 Debt Collector Penganiaya Wanita di Halaman Polsek Bukit Raya Ditangkap, 7 Lainnya Buron
- Besok, 621 CASN Kota Mataram Terima SK, Gaji Aman
- Gereja Katedral Bandung Gelar Misa Khusus Wafatnya Paus Fransiskus