38 Atlet Kempo Berlaga di Kejuaraan Dunia
Selasa, 18 Juni 2013 – 18:43 WIB

38 Atlet Kempo Berlaga di Kejuaraan Dunia
Try out ke Jepang juga dianggap sangat menguntungkan bagi Timnas. Sebab, mereka tak perlu mengeluarkan banyak biaya seperti kalau harus melakoni uji coba di negara Eropa. Ferryanto menambahkan, keberadaan dua pelatih asing asal Jepang juga bakal sangat membantu timnas.
“Anak-anak harus terus ditempa dengan keras. Sebab, lawan di SEA Games nanti akan sangat sulit. Myanmar dan Vietnam memiliki atlet yang cukup bagus. Karena itu, kerja keras merupakan satu-satunya cara untuk bisa menuai sukses,” tegas Ferryanto. (jos/jpnn)
JAKARTA- PB Perkemi selaku induk kempo tanah air tak ingin kehilangan muka di SEA Games 2013 mendatang. Mereka terus berupaya menempa mental dan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Menjelang Laga Kontra PSS, Persib Siapkan 2 Amunisi Baru
- Leeds United & Burnley Promosi ke Premier League
- Liga 1 Menyisakan 5 Pertandingan, Hanya 3 Pemain Persib yang Belum Tampil
- Piala Sudirman 2025: Alasan Ester Ditunjuk Jadi Pengganti Jorji
- Kawhi Leonard Cemerlang, Clippers Menang di Kandang Nuggets
- Sudirman Cup 2025: Harapan di Tengah Tantangan Tim Bulu Tangkis Indonesia