4 Ajudan Presiden Prabowo Sosok Mumpuni
Jumat, 25 Oktober 2024 – 15:48 WIB

Empat ajudan Presiden Prabowo yang berasal dari TNI dan Polri merupakan sosok yang mumpuni, simak track record mereka. Foto: Supplied for JPNN.com
Terakhir, Kombes Dr Ahrie Sonta mewakili Kepolisian Republik Indonesia, memiliki pengalaman pendidikan berbagai negara.
“Pengalaman menangani berbagai tindak kejahatan menuntun Dr. Ahrie mengenal jaringan kejahatan nasional dan internasional sehingga antisipasi pengamanan presiden dapat dilakukan secara lebih cepat,” kata Simon.
Simon juga menyebut Kombes Ahrie merupakan sosok akademisi yang temuannya menjadi topik penting bagi Polri. (gir/jpnn)
Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?
Empat ajudan Presiden Prabowo yang berasal dari TNI dan Polri merupakan sosok yang mumpuni, simak track record mereka.
Redaktur & Reporter : Kennorton Girsang
BERITA TERKAIT
- Presiden Prabowo Sudah Mengesahkan RUU TNI, Tetapi Tak Bisa Diakses di JDIH
- Bertemu Presiden Prabowo, Wakil Perdana Menteri Rusia Minta Dipermudah Hal Ini
- Indonesia dan Yordania Menyepakati 4 Perjanjian, Pendidikan Hingga Pertanian
- Prabowo Ingin Hapus Kuota Impor, Riyono Komisi IV: Demi Memberikan Ruang Keadilan
- Puan Yakin Bakal Ada Pertemuan Lanjutan Megawati dengan Presiden Prabowo
- Menteri Kabinet Sowan Kepada Jokowi, Efriza: Ini Melecehkan Presiden Prabowo