4 Bahaya Media Sosial Terhadap Hubungan Asmara
Kamis, 08 April 2021 – 08:15 WIB
jpnn.com, JAKARTA - DEWASA ini, penggunaan media sosial telah menjadi bagian dari kehidupan sehari-hari kita.
Menggunakan media sosial memang menyenangkan, tetapi ternyata juga bisa mengganggu atau merusak hubungan asmara.
Berikut ini penjelasannya, seperti dilansir laman Genpi.co.
1. Bakar api cemburu
Adanya percapakan di media sosial juga membakar api cemburu pasangan.
Bahkan lewat media sosial, pasangan berusaha mencari bukti adanya perselingkuhan.
Baca Juga:
2. Percik pertengkaran
Pasangan mulai kesal dengan unggahan pasangan di media sosial.
Ada beberapa bahaya menggunakan media sosial bagi kehidupan asmara pasangan seperti percik pertengkaran.
BERITA TERKAIT
- Wanita Pengedar Narkoba di Palangka Raya Ini Terancam Hukuman Berat
- Hai Wanita, Kenali Penyebab Gangguan Menstruasi, Simak Info Penting dari IDI Ciamis
- Detik-Detik Pria di Sumut Menikam 3 Bocah, 2 Tewas
- IDI Dogiyai: Waspadai Radang Panggul, Kenali Bahaya dan Pengobatan yang Tepat
- Wanita yang Diculik Pria Bersenjata di Bandung Pulang Diantar Tukang Ojek
- IDI Barito Utara Berikan Informasi Pengobatan Impotensi yang Tepat