4 Bahaya Menikah Dijodohkan
Rabu, 02 Juni 2021 – 10:47 WIB

Ilustrasi pernikahan. Foto: Dokumen JPNN.com
jpnn.com, JAKARTA - SAAT ini, masih banyak pasangan yang menikah karena dijodohkan.
Pernikahan ini ada yang berhasil dan ada yang tidak. Berikut ini beberapa alasan sebaiknya Anda jangan menikah karena dijodohkan, seperti dilansir laman Genpi.co.
1. Sering cari alasan
Anda merasa tidak tertarik untuk menghabiskan waktu bersama pasangan.
Sehingga sering mengumbar berbagai alasan agar bisa membatalkan rencana yang sudah dibuat.
2. Mengabaikan pasangan
Pasangan beberapa kali menghubungi, baik dengan cara menelepon maupun mengirim pesan.
Namun, tak sedikit pun Anda merasa tertarik untuk membalasnya karena merasa tidak peduli kepadanya.
Ada beberapa bahaya menikah karena dijodohkan dan salah satu adalah Anda mengabaikan pasangan.
BERITA TERKAIT
- Wanita yang Tewas di Magetan Dilaporkan Hilang Sejak Maret
- Sempat Dituding Selingkuh dari Tengku Dewi, Andrew Andika Yakin Bisa Setia
- Ladies, Ketahui Pemeriksaan IHK pada Kanker Payudara
- WRP Indonesia Dukung Perempuan Menjalani Ramadan Lebih Sehat, Punya Bisnis Fleksibel
- Aksi Koboi Pengusaha yang Teror Wanita Pakai Senpi Dipicu Masalah Asmara, Oalah
- Wanita Pengedar Narkoba di Ogan Ilir Ini Tertangkap