4 Bahaya Minum Kopi Berlebihan, Yuk Kenali Tandanya

Akan tetapi kebanyakan penelitian mengungkapkan, minum 300 mg caffeine (sekitar 1 sampai 3 cangkir kopi sehari) tidak akan memberikan efek negatif pada kebanyakan orang sehat.
Namun, jika sudah melebihi batas tersebut akan memberikan efek buruk pada kesehatan tubuh.
3. Kenali kandungan kafein
Ada baiknya kita juga mengetahui kandungan kafein dalam produk-produk yang sering dikonsumsi.
Beberapa produk lain yang mengandung kafein misalnya softdrink, permen kopi, teh, cokelat, dan obat sakit kepala.
Dari penelitian lain, kopi decaf (kopi tanpa kafein) kemudian amat disarankan dan baik bagi mereka yang mengalami obesitas, karena bisa meningkatkan HDL (kolesterol baik) dalam darah sampai sekitar 50 persen.
Sedangkan bagi mereka yang tidak mengalami obesitas, justru bisa menurunkan HDL yang bisa meningkatkan risiko penyakit jantung.
4. Coffee Mix
Ada beberapa bahaya minum kopi berlebihan untuk kesehatan tubuh seperti jantung berdebar.
- Ahmad Dhani Buka Kopi Dewa 19, Tempat Nongkrong Bernuansa Musik
- Secangkir Kopi Sambut Pengunjung di Pavindo, World Expo 2025
- 3 Manfaat Kopi untuk Kulit yang Luar Biasa
- Layanan Jantung Bethsaida Healthcare Jadi Destinasi Wisata Medis di Banten
- Dukung Pengembangan Kopi di Indonesia, Ibas: Majukan Hingga Mendunia
- 3 Khasiat Minum Kopi di Pagi Hari, Penyakit Ini Bakalan Ogah Menyerang Anda