4 Bahaya Minum Susu Berlebihan, Tingkatkan Risiko Serangan Penyakit Ini
Rabu, 24 April 2024 – 02:01 WIB

Susu. Foto : Ricardo/JPNN.com
Oleh karena itu, lebih baik memilih susu sapi berlemak penuh, yang umumnya tidak disuntik hormon.
4. Menyebabkan beberapa jenis kanker
Hanya ada sedikit penelitian mengenai hal ini, tetapi beberapa orang mengatakan bahwa terlalu banyak minum susu bisa menyebabkan jenis penyakit kanker tertentu seperti kanker prostat atau payudara.
Sebagian besar penelitian ini bersifat epidemiologis, yang berarti melihat tren konsumsi dan penyakit pada masyarakat dari waktu ke waktu.(fny/jpnn)
Ada beberapa efek samping mengerikan mengonsumsi susu secara berlebihan untuk kesehatan dan bisa meningkatkan risiko serangan penyakit ini.
Redaktur & Reporter : Fany
BERITA TERKAIT
- 3 Khasiat Minum Kopi di Pagi Hari, Penyakit Ini Bakalan Ogah Menyerang Anda
- 4 Manfaat Kulit Apel, Turunkan Risiko Serangan Penyakit Ini
- 3 Bahaya Minum Kopi Instan Berlebihan, Tingkatkan Risiko Serangan Penyakit Ini
- 5 Bahaya Makanan Pedas,Tingkatkan Risiko Serangan Penyakit Ini
- 4 Efek Samping Lidah Buaya, Tidak Aman untuk Penderita Penyakit Ini
- 3 Bahaya Makan Pepaya Berlebihan, Tingkatkan Risiko Serangan Penyakit Ini