4 Calon Pengganti Harry Maguire Sebagai Kapten Manchester United
Fernandes menjadi kandidat yang paling mungkin untuk menjadi kapten baru MU.
2. Raphael Varane
Varane menjadi kapten saat MU mengalahkan Leeds United 2-0 di laga pramusim. Bek asal Prancis itu merasa terhormat dengan kepercayaan itu.
"Merupakan suatu kehormatan bagi saya menjadi kapten untuk pertandingan tersebut," ucap Varane.
Setelah memenangi sejumlah trofi bergengsi, seperti Liga Champions dan Piala Dunia, Varane dianggap cocok menggantikan Maguire.
3. Casemiro
Casemiro langsung memiliki peran penting sejak kedatangannya di Manchester United pada 2022/23 lalu.
Pengalaman dan kemampuannya bisa menjadi kunci bagi MU yang sedang mencari pemimpin baru.
4. Marcus Rashford
Mungkin bukan yang paling favorit, tetapi sebagai pemain jebolan akademi MU, Rashford jelas paham apa yang harus dilakukan untuk tim.
Setelah 18 tahun berada di lingkungan Manchester Untied dari junior hingga senior, tak aneh rasanya melihat Rashford menjadi kapten.(mcr15/jpnn)
Harry Maguire kini tak lagi menjabat sebagai kapten Manchester United. Ini 4 calon penggantinya.
Redaktur & Reporter : Dhiya Muhammad El-Labib
- Ruben Amorim Datang, Ruud van Nistelrooy Resmi Tinggalkan Manchester United
- Nistelrooy Bawa Banyak Energi Positif di MU
- Ruben Amorim Ditunjuk jadi Pelatih MU
- Hal yang Mengganjal Ruben Amorim ke Manchester United
- Man Utd Pecat Erik ten Hag, Ruud van Nistelrooy Masuk
- Manchester United Pecat Erik ten Hag